Kamis, 21 Juli 2016

PLS 2016 (1)

Assalamualaikum Wrb, Salam Sejahtera !! Alhamdullillah, tidak terasa "Pengenalan Lingkungan Sekolah 2016" sudah berakhir. Kami atas perwakilan panitia mengucapkan banyak terima kasih kepada semua yang telah berpartisipasi, terima kasih untuk 4 harinya. Yang dimulai dari TM, hari pertama sampai hari ketiga. Dan juga kami tidak lupa ingin meminta maaf yang sebesar-besarnya jika terdapat kesalahan dalam acara ini. Semoga PLS 2016 ini bisa menjadi sebuah kenangan manis di suatu saat kelak. Materi yang telah disampaikan selama 3 hari, semoga bisa bermaanfaat bagi kalian semua. Materi yang telah diajarkan harus diaplikasikan dipraktekkan dalam kehidupan sehari-hari. Buat kalian siswa/i smp vidatra kelas 7, selamat bergabung di vidatra, semoga kalian semua bisa membanggakan smp vidatra.




Dinamika Kelompok





Peserta Upacara Pembukaan PLS 2016

Sambutan Oleh Kepala SMP YPVDP

Penyematan tanda Peserta PLS



Pengenalan masing-masing Ketua Kelompok






Salah satu pemateri




Pemberian rewards


Makan bersama





"No Miras, No Rokok, No Sex, No Narkoba" -Ibu Yuni



Sekian, Terima kasih
#PrestasiYesJujurHarus                                                                                                     -Visco 2016

2 komentar: